Kamis, 29 Maret 2012

Menentukan Titik Potong Dua Garis

Kalian telah mempelajari cara menentukan persamaan garis yang saling sejajar maupun tegak lurus. Dua garis yang sejajar tidak akan pernah berpotongan di satu titik. Sebaliknya, dua garis yang saling tegak lurus pasti berpotongan di satu titik. Dengan tanpa menggambarnya terlebih dahulu, kalian dapat menentukan titik potong dua garis yang tidak sejajar. Pelajari uraian berikut.
 

Sumber : http://www.crayonpedia.org

Silakan Baca Artikel Lain By : Blog Info dari Didi

Comments :

0 komentar to “Menentukan Titik Potong Dua Garis”

Posting Komentar

Artikel Terbaru